Laba-laba Paling Mematikan Di Muka Bumi
Menurut wikipedia, Laba-laba adalah sejenis hewan berbuku-buku (arthropoda) dengan dua segmen tubuh, empat pasang kaki, tak bersayap, dan tak memiliki mulut pengunyah. Semua jenis laba-laba digolongkan ke dalam ordo (Araneae). Laba-laba punya kemampuan menarik mangsa menggunakan jaringnya. Melemahkan musuhnya dan kemudian memakannya. Serangga ini selalu membuat jaring yang berukuran sedang sampai besar untuk menjebak atau …